Skip to main content

Posts

Showing posts from June, 2009

Talk Less Do More

Ungkapan yang sungguh-sungguh beberapa bulan terakhir ini menjadi benar-benar seperti ajran baru bagi saya. Meneladani sang ayah yang sejauh pengamatan dan apa yang telah saya dapatkan dari asuhan beliau menekuni ungkapan ini. Hal ini saya lihat, bukan melalui kata beliau melainkan melalui sikap dan keseharian beliau yang secara tal langsung menjadi tekladan dan arah hidup kami. Setiap anak tentu akan membanggakan ayahnya, maka izinkanlah saya untuk memberikan penghargaan setinggi-tingginya kepada ayah saya yang telah dengan sungguh mengaplikasikan ungkapan”talk less do more”. Sedangkan saya, masih sedang berusaha untuk memegang ungkapan yang sangat mendalam ini hingga nantinya dapat memberikan sesuatu yang akhirnya berarti untuk sesama tanpa harus banyak mengungkapkannya dengan kata-kata.  Namun semua hal yang ingin dilakukan dan akan dilakukan tetap kembali lagi kepada kehendakNya. Saya hanya manusia yang banyak bermimpi dan berusaha tanpa banyak kata-kata. Lebih banyak p...

Kunjungan Industri

Kimia UI 07 mengadakan kunjungan industry 2009 ke Perusahaan GS Baterry di daerah Karawang Bekasi pada tanggal 2 Juni 2009. perjalanan yang memakan waktu sejaman ini tentunya tidaka begitu melelahkan akibat ngobrol-ngobrol dengan teman-temin sehingga sudah sampai saja di KM53 di tol Cikampek. Acara pertama yang dikuti adalah sambutan dan pengenalan produk GS oleh Bapak Nyoman. Beliau menerangkan segala hal mengenai perusahaan GS baterry. Kemudian diadakan tour menuju pabrik pembuatan baterry. Rombongan kami yang berjumlah 51 orang ditambah 2 dosen pendamping dibagi ke dalam 5 kelompok yang masing-masingnya didampingi oleh satu guide. Guide kami, menjelaskan proses-proses yang sedang dilakukan dalam pembuatan batere ini. Menurut keterangan beliau, bahan-bahan utama  yang digunakan adalah timbal,antimon,asam sulfat. Ketika memasuki ruangan pabrik kami terlebih dahulu telah diminta untuk mengenakan topi dan masker yang disediakan oleh perusahaan. Sesi terakhir dari kunjungan i...

Tentang Mimpi dan Harapan

Saya harus kembali menarik nafas panjang untuk pilihan saya di Kimai UI karena sampai setahun yang lalu saya belum mennemukan sesuatu yang membuat saya tertarik untuk menekuni ilmu kimia ini. Semuanya lebih karena keadaan yang terpaksa akibat begitu sulitnya(uupsss.,ni benar-benar suara hati saya..,sulit banget deh kimia itu…hehehe) Hal ini dimungkinkan adanya ketertarikan saya pada ilmu Psikologi yang telah saya minati sejak saya duduk di bangku SMP. Tentunya ada sedikit kekecewaan akibat saya tidak kuliah di jurusan Psikologi. Hal ini saya putuskan karena saya merasa lapangan kerja bagi lulusan sarjana psikologi di daerah saya tentunya belum ada. Maka saya pun mendalami ilmu Kimia yang waktu SMA tampak begitu mudah.  Namun dengan penuh harapan dan menurut kehendak Tuhan, saya telah memasrahkan diri sepenuhnya mengenai kehidupan saya yang penting yang saya jalani sekarang ini akan saya jalani dengan maksimal sehingga harapan saya dan kedua orang tua saya dapat terwujud. Berawa...